Dalam menjalani hidupnya, wanita akan melewati beberapa fase perubahan alami di tubuhnya serta masalah yang menyertainya, yaitu saat mengalami haid pertama, pertama kali berhubungan seksual, mengandung dan melahirkan, hingga menopause (berhentinya Haid).
Salah satu masalah yang paling sering menjadi keluhan oleh kebanyakan wanita adalah Nyeri saat Haid (dismenorrhea). Sebenarnya nyeri saat Haid merupakan hal yang lumrah dialami oleh setiap wanita, akan tetapi yang membedakannya adalah apabila hal tersebut mengganggu aktivitas dan kehidupan sehari-harinya.
Nyeri saat haid dapat kita kategorikan menjadi dua, yaitu nyeri Primer dan Sekunder.
- Nyeri haid primer yaitu Nyeri Haid yang tidak berhubungan dengan kelainan patologis yang berasal dari panggul dan organ di dalamnya.
- Nyeri ini dapat terjadi 2-3 tahun setelah Haid pertama dan mencapai puncaknya saat wanita mencapai usia 15-25 tahun.
- Kemudian nyeri akan menurun intensitasnya seiring dengan pertambahan usia dan menghilang saat wanita melahirkan secara alami.
- Nyeri ini dapat bersifat hilang timbul atau menetap. - Biasanya nyeri terasa 24 jam sebelum Haid dan berakhir 24-36 jam setelah haid berhenti.
- Nyeri dirasakan pada perut bagian bawah yang kemudian dapat menyebar ke punggung atau bagian dalam paha. Gejala-gejala lain yang dapat menyertai antara lain mual, muntah, sakit kepala, cemas, gelisah, diare, pingsan, dan perut kembung.
Mengapa Nyeri Haid dapat terjadi?
Ada berbagai macam teori yang mencoba untuk menjelaskannya. Teori yang paling mendekati adalah yang menyatakan bahwa saat menjelang haid tubuh wanita menghasilkan suatu zat yang disebut Prostaglandin. Zat tersebut mempunyai fungsi yang salah satunya adalah Membuat dinding rahim berkontraksi dan pembuluh darah sekitarnya terjepit (konstriksi) yang menimbulkan iskemi jaringan.
Intensitas kontraksi ini berbeda-beda tiap individu dan bila berlebihan akan menimbulkan nyeri saat haid. Selain itu prostaglandin juga merangsang saraf nyeri di rahim sehingga menambah intensitas nyeri. Prostaglandin juga bekerja di seluruh tubuh, hal ini menjelaskan mengapa ada gejala-gejala yang menyertai nyeri saat haid.
Apabila nyeri saat haid muncul saat anda berumur lebih dari 20 tahun maka ini masuk dalam kategori kedua yaitu :
- nyeri haid sekunder, yaitu nyeri haid yang berhubungan dengan kelainan yang berasal dari panggul dan organ didalamnya.
- Biasanya nyeri ini terjadi 2 hari atau lebih sebelum Haid dimulai dan rasa nyeri akan semakin hebat saat haid, kemudian menghilang 2 hari atau lebih setelah haid berhenti.
- Adapun kelainan yang dapat menimbulkan nyeri haid sekunder antara lain :
1. Endometriosis
2. Sindroma Allen
3. Mosters
4. Sindroma kongesti pelvis
5. Kista ovarii dan tumor
6. Penyakit infeksi panggul
7. Adenomyosis
8. Myoma uteri
9. Polip uteri
10.Sindroma asherman
11.Kelainan kongenital
12.Alat kontrasepsi intra uterin
13.Stenosis dan sumbatan vagina
14.Dan lain-lain
Berikut memperkenalkan sebuah formula terdahsyat yang mampu mengatasi segala gejala dan keluhan Anda. memperkenalkan HERBAL TEA .
HERBAL TEA bermanfaat sebagai pencegah dan membantu mengatasi berbagai penyakit bila dikonsumsi rutin.
Dibuat dari pucuk daun Camellia Sinensis, diproses dengan menggunakan metode fermentasi penuh, teh ini mengandung EGCG ( Chatechin ) & L-Theanin sebagai anti oksidan, membuat teh ini sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh secara alami. Dengan meminumnya secara teratur akan meningkatkan daya tahan tubuh dan menjaga kesegaran.
Daun Teh mengandung Polyphenol, Katekin, Tearobigin, Teaflavin, Vitamin C dan Vitamin K. Pada awal mengkonsumsi akan sering buang air kecil dan susah tidur, tetapi badan selalu fit dan tidak cepat lelah. Setelah beberapa hari reaksi akan kembali normal dan jumlah seduhan bisa ditambahkan.
Isi : 12 x 6 gram
Manfaat :
1. Dapat mencegah dan menurunkan tekanan darah tinggi
2. Mencegah timbulnya kadar gula darah yang tinggi
3. Menurunkan kadar kolesterol
4. Menurunkan resiko terkena berbagai penyakit hati
5. Menurunkan resiko terkena stroke
6. Dapat menghambat penurunan fungsi syaraf
7. Bermanfaat bagi kesehatan gusi
8. Mencegah sesak nafas
9. Mengurangi stress
10.Menghilangkan kelelahan dan keletihan
11.Mampu mencegah timbulnya penyakit kanker
12.Mampu mengendalikan pertumbuhan tumor
13.Membantu penyembuhan penyakit kanker
14.Membantu menurunkan berat badan
15.Mengurangi resiko timbulnya radang sendi dan reumatik
VIDEO PANDUAN
Dikemas oleh :
Sukowati Jaya Mandiri
Didistribusikan oleh :
DTS - Sragen
Jawa Tengah Indonesia
Izin repacking
01/TSS-SRAGEN/2010
Depkes RI POM IRT No. 02.10.3314.02.01.59.17
Harga 175.000 per box
MINAT ?
Hubungi Marketing TERPERCAYA Kami
Ahmad
081213162228
085713162228
No comments:
Post a Comment